Jurusan Teknik Elektro Politeknik Negeri Pontianak

Berita Jurusan

Parent Category

Jurusan Teknik Elektro Polnep Gelar Seminar Internasional tentang Pendidikan Cerdas di Era Digital

Pontianak, 31 Oktober 2024 — Jurusan Teknik Elektro Politeknik Negeri Pontianak (Polnep) sukses menyelenggarakan Seminar Internasional bertajuk “Smart Education in the Digital Era: Integrating IoT and AI for Enhanced Learning Experiences”. Seminar ini dilaksanakan secara hybrid di Aula Akuntansi Polnep dan disiarkan langsung pada pukul 08.00 WIB. Ketua Jurusan Teknik Elektro, bapak Hasan, S.T., M.T., …

Jurusan Teknik Elektro Polnep Gelar Seminar Internasional tentang Pendidikan Cerdas di Era Digital Read More »

Asesmen Lapangan Akreditasi Program Studi Sarjana Terapan Teknologi Rekayasa Sistem Elektronika Oleh Tim Asesor LAM Teknik

Jurusan Teknik Elektro Politeknik Negeri Pontianak (Polnep) kembali menyambut kedatangan Tim Asesor dari Lembaga Akreditasi Mandiri Program Studi Studi Keteknikan (LAM Teknik) dalam rangka Asesmen Lapangan Akreditasi terhadap Program studi Sarjana Terapan Teknologi Rekayasa Sistem Elektronika Jurusan Teknik Elektro Politeknik Negeri Pontianak. Asesmen Lapangan ini dilaksanakan selama dua hari yaitu tanggal 22-23 Oktober 2024, sedangkan …

Asesmen Lapangan Akreditasi Program Studi Sarjana Terapan Teknologi Rekayasa Sistem Elektronika Oleh Tim Asesor LAM Teknik Read More »

Kegiatan Workshop Penyiapan Dokumen Surceillace Akreditasi Pada Program Studi Teknologi Rekayasaa Sistem Elektronika

  Jurusan Teknik Elektro – Telah dilaksanakan kegiatan workshop penyiapan dokumen surceillace akreditasi pada Program Studi Teknologi Rekayasaa Sistem Elektronika. Kegiatan dilaksanakan agar Program Studi Teknologi Rekayasaa Sistem Elektronika dapat menyiapkan data-data instrumen akreditasi Program Studi Teknologi Rekayasaa Sistem Elektronika dalam mengghadapi surveillance akreditasi program studi oleh Lembaga Akreditasi Mandiri bidang Teknik yang akan dihadapi …

Kegiatan Workshop Penyiapan Dokumen Surceillace Akreditasi Pada Program Studi Teknologi Rekayasaa Sistem Elektronika Read More »

Workshop Pengembangan Modul Pembelajaran Praktik Pada Program Studi Teknologi Rekayasaa Sistem Elektronika

Jurusan Teknik Elektro – Telah dilaksanakan kegiatan workshop pengembangan modul pembelajaran praktik pada Program Studi Teknologi Rekayasaa Sistem Elektronika. Kegiatan dilaksanakan untuk membuat / mengembangkan modul praktik berupa worksheet atau rancangan pelaksanaan proyek (RPP) yang akan digunakan dalam menunjang pelaksanaan pembelajaran berbasis Project Based Learning. Kegiatan workshop dilaksanakan selama 2 hari pada tanggal 7 – …

Workshop Pengembangan Modul Pembelajaran Praktik Pada Program Studi Teknologi Rekayasaa Sistem Elektronika Read More »

Workshop Penyiapan Dukumen Pengelolaan PBL Melalui Teaching Factory Dan Teaching Industry Pada Program Studi Teknologi Rekayasaa Sistem Elektronika

Jurusan Teknik Elektro – Telah dilaksanakan kegiatan workshop penyiapan dukumen pengelolaan PBL melalui Teaching Factory dan Teaching Industry pada Program Studi Teknologi Rekayasaa Sistem Elektronika. Kegiatan dilaksanakan dalam rencana untuk melaksanakan salah satu metode pembelajaran pada Program Studi Teknologi Rekayasaa Sistem Elektronika yaitu metode Pembelajaran Berbasis Proyek yaitu Problem Based Learning. Kegiatan workshop dilaksanakan dengan …

Workshop Penyiapan Dukumen Pengelolaan PBL Melalui Teaching Factory Dan Teaching Industry Pada Program Studi Teknologi Rekayasaa Sistem Elektronika Read More »

Workshop Pemuktahiran Dokumen Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) Pada Kurikulum Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Pada Program Studi Teknologi Rekayasaa Sistem Elektronika

Jurusan Teknik Elektro – Telah dilaksanakan kegiatan Workshop Pemuktahiran Dokumen Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) pada Kurikulum Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) pada Program Studi Teknologi Rekayasaa Sistem Elektronika. Kegiatan dilakukan dalam memenuhi program pendanaan Competitive Fund Vokasi 2022. Kegiatan workshop dilaksanakan secara luring selama 2 hari pada tanggal 21 – 22 November 2022 di …

Workshop Pemuktahiran Dokumen Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) Pada Kurikulum Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Pada Program Studi Teknologi Rekayasaa Sistem Elektronika Read More »

Pengabdian Pada Masyarakat Pelatihan dan Sosialisasi Smart Laboratory Berbasis IoT di Universitas Muhammadiyah Pontianak

Jurusan Teknik Elektro – Tim Pengabdian Pada Masyarakat (PPM) Program Studi D3 Teknik Informatika, Jurusan Teknik Elektro, Politeknik Negeri Pontianak melaksanakan PPM pada periode April – November 2022. Kegiatan tersebut mengusung tema Pelatihan dan Sosialisasi Smart Laboratory Berbasis IoT untuk Meningkatkan Keamanan dan Keselamatan di Laboratorium Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Pontianak. Kegiatan tersebut digelar di …

Pengabdian Pada Masyarakat Pelatihan dan Sosialisasi Smart Laboratory Berbasis IoT di Universitas Muhammadiyah Pontianak Read More »